Kamis, 23 Oktober 2008

Al Qur'an Digital di Ponsel

Di era digital ini, tak ada salahnya kita memanfaatkan ponsel untuk menjalankan aktivitas ibadah secara mobile. Salah satunya yakni mengisi ponsel kita dengan aplikasi Al Qur'an. Jadi bakal memudahkan kita membaca ayat-ayat suci ini kapan saja dan di mana pun kita berada.

Banyak aplikasi Qur'an mobile bikinan pihak ketiga ditawarkan secara gratis. Untuk memperolehnya bisa lewat akses download langsung via ponsel atau didownload lebih dahulu ke ponsel.  Di antaranya yaitu :

  • Quran v1.0

Aplikasi ini bisa di download langsung via ponsel buka <>wap.getjar.com>>quick download>>masukkan kode download 4766

  • PocketQuran

Aplikasi ini bisa didownload di www.pocketquran.com

  • Moshaf v1.0

Bisa diunduh di www.thizisoft.com atau via wap.getjar.com (kode download : 28216)

  • Terjemah Al Qur'an Lengkap v2.0

Bisa diunduh di http://muslim.condetsoft.com/

  • Nokia Al Qur'an

Download di http://mea.nokia.com/english/ramadan?p=Quran

  • Audio Al Qur'an

Untuk ponsel yang mendukung format audio MP3, Anda bisa memperoleh koleh audio Al Qur'an secara gratis di alamat http://nds2.fds-nfb.nokia.com/fdp/interface?fid=A0A24GJWAAYQT

Bagi ponsel yang tak support file MP3, tersedia pula audio ayat Al Qur'an dalam format AMR yang bisa didownload di http://www.guidedways.com/mobile/mobilequranrecitation.php </span>

0 komentar:

Posting Komentar